Memeriksakan kesehatan gigi ke dokter gigi merupakan hal wajib bagi setiap orang. Waktu yang tepat untuk memeriksakan gigi adalah 6 bulan sekali, kamu bisa datang ke klinik gigi terdekat. Saat ini banyak klinik gigi yang menawarkan promo-promo menarik untuk kamu….
Info Lengkap Harga Pasang Behel Gigi di FDC Terbaru
Sedang mencari harga pasang behel gigi di FDC Dental Clinic? Kawat gigi atau yang sering disebut behel gigi memiliki fungsi untuk merapikan posisi gigi. Untuk kamu yang mau tau daftar harga pasang behel di FDC, ada baiknya baca artikel berikut…
Pasang Behel di FDC, Gimana Caranya Ya?
Gigi yang kurang rapi pastinya membuat kamu kurang percaya diri bukan? Bahkan gigi yang kurang rapi bisa mengubah bentuk wajah loh! Gak mau kan bentuk wajahnya berubah? Maka dari itu, simak sampai habis artikel ini. Kamu akan mengerti apa itu…
9 Hal Wajib Diketahui Sebelum Pasang Behel Gigi
Memang ada syarat atau apa aja sih yang harus seseorang ketahui, sebelum pasang behel gigi? Memiliki gigi yang rapi dan cantik merupakan dambaan bagi setiap wanita, begitu juga dengan kaum adam. Pasti semua ingin memiliki gigi rapi, salah satu cara…
Behel Untuk Si Gigi Gingsul
Anda memiliki gigi gingsul? Sebagian orang mengatakan bahwa senyuman seseorang akan terlihat lebih manis dengan adanya gigi gingsul, namun ada pula yang beranggapan bahwa kondisi tersebut justru merusak penampilan. Penanganan gigi gingsul bisa dengan berbagai cara, yaitu memakai behel.
Ingin Pasang Behel Gigi? Simak Dulu 4 Hal Berikut
Ingin Pasang Behel Gigi? Simak Dulu beberapa hal dibawah ini jangan sampai menyesal dikemudian hari. Seperti yang kalian ketahui, trend behel gigi sekarang ini sangat marak. Banyak sekali orang-orang yang ingin memasang behel gigi dengan berbagai alasan. Pada dasarnya, pasang…
Sudah Pada Tahu Belum Bagian-Bagian Behel?
Kalian tentunya sudah tahu dong apa itu behel atau biasa di sebut kawat gigi? Behel merupakan suatu alat yang digunakan untuk memperbaiki susunan gigi.
Dampak Buruk dari Gigi yang Kurang Rapih – FDC Dental Clinic
Tentunya kita semua pasti mendambakan gigi yang rapih, bersih dan indah. Namun, pada kenyataannya tak semua orang memilikinya karena tak semua orang memiliki susunan gigi yang rapih pada saat dewasa.
Dampak Permen Untuk Kesehatan Gigi Tak Semanis Rasanya
Siapa yang suka makan permen?Apakah anda salah satunya? Tahukah anda bahwa mengonsumsi permen merupakan penyebab dari rusaknya gigi karena kandungan gula yang terdapat didalamnya yang tidak baik untuk kesehatan gigi.
Cegah Karang Gigi Sekarang, Sebelum Gigimu…
Cegah karang gigi? Memang bisa? Atau belum tahu apa itu karang gigi? Lihat gigi Anda sekarang. Jika ada plak dan karang di area antara gigi dan gusi, itu tandanya sudah saatnya kalian melakukan scaling. Scaling merupakan istilah dalam kedokteran gigi…